Minggu, 20 Oktober 2019

Sejarah Smp Puteri Attanwir Sampang

     





       










 Berdiri Sejarah Tahun 2013 -2014 dengan permintaan wali-wali santri dimasa -masa sekarang untuk memadukan suatu Pendidukan Salaf dan Formal, maka berdiri SMP PUTERI ATTANWIR yangdi kepalai oleh Ibu Raden Hariyati Hasiani. Pada waktu itu penerimaan banyak (ruang belajar) 2 rambel dan gedung pun masih pinjam terhadap pihak salaf, masing masing rambel kurang lebih 30 siswa. Dengan semangat tinggi dan tanpa mengenal lelah dan jenuh .Alhamdulillah pada saat ini tahun ajaran 2019 - 2020 SMP PUTERI ATTANWIR sudah mempunyai 10 kelas yang meliputi kelas 7 (a,b.c) kelas 8 (a,b,c,d) kelas 9(a,b,c) ,sedangkan tenaga pendidik(guru) berjumlah 20 orang ,itupun dengan TU serta Operator, mudah mudahan kedepan SMP PUTERI ATTANWIR lebih maju yang berlandaskan IMTAQ dan IPTEK untuk berperan serta ikut mencerdaskan kehidupan bangsa dan bernegara serta tidak mengesampingkan akhlakul karimah sebagai pondasi tujuan yang utama.          Demikian dari sejarah berdirinya SMP PUTERI ATTANWIR apabila ada tidak kesesuaian dikemudian hari maka akan disempurnakan kembali sesuai fakta fakta yang mendukung harapan kami dari semua pihak wabil husus kepada guru guru kami yang tercinta , sudikah kiranya untuk memberikan suatu masukan atau saran agar kedepan lebih sempurna.